Kode Tour: SWTL0415
Paket Tour Malaysia dan Singapore ini pilihan yang tepat bagi para wisatawan yang ingin belibur bersama keluarga atau teman Anda. Dua destinasi tergabung dalam satu paket wisata seru yaitu Universal Studio di Singapore juga Legoland di Johor – Malaysia yang akan memberikan Anda keseruan tak terlupakan.
Hari 01: Bandara – Hotel
Setelah tiba dibandara Changi Airport Singapore, para wisatawan akan langsung menuju hotel melakukan check-in
Hari 02: Hotel – Universal Studio
Sekitar pukul Sembilan pagi, kita menuju ke Universal Studio untuk menikmati berbagai macam wahana yang tersedia seperti Madagascar, A Crate Adventure, Shrek 4-D Adventure, Revenge of the Mummy dan Jurassic Park Rapids Adventure, Battlestar Galactica, Transformer The Ride. Setelah Puas bermain seharian, Sore hari nya kita kembali ke hotel
Hari 03: Hotel – LegoLand
Setelah sarapan pagi dihotel kita menuju ke legoland dengan terlebih dahulu mengunjungi Golden Mile Complex. Sesampai nya di legoland para pengunjung dapat menikmati berbagai macam wahana yang tersedia disana
Hari 04: Hotel – Bandara
Setelah sarapan langsung check-out, sebelum ke bandara kita akan mengunjungi beberapa tempat wisata seperti City Hall, Merlion Park, Fountain of Wealth, China Town dan Mount Faber.
Service Include
- Hotel ( 2 orang / room )
- Transfer in – Out
- Transportasi Program
- Supir dan Guide yang ramah dan berpengalaman
- Hanya Makan Pagi di hotel
- Tiket masuk ke Legoland, Universal Studio, Merlion Park